Indramayu Cetak 9.000 Janda Tiap Tahunnya, Tertinggi di Indonesia

SUARABMI.COM - Indramayu menurut data Pengadilan agama tercatat sebagai pencetak janda terbesar di Indonesia. Pada tahun 2015 lalu total dalam setahun terdapat 9.444 kasus perceraian yang 70% nya adalah gugat cerai.
SUARABMI.COM - Indramayu menurut data Pengadilan agama tercatat sebagai pencetak janda terbesar di Indonesia. Pada tahun 2015 lalu total dalam setahun terdapat 9.444 kasus perceraian yang 70% nya adalah gugat cerai.

"Indramayu kembali peringkat pertama di Indonesia dari laporan tahunan pusat," ungkap Kepala Pengadilan Agama Indramayu Anis Fuadz di kantornya, Kamis 14 Januari 2016 lalu.

"Tinggi tidaknya angka perceraian itu bisa kami lihat dari laporan keuangannya. Indramayu tertinggi karena pemasukan ke negara dari PNBP tahun 2015 paling tinggi, yaitu Rp 520,99 juta. Naik dari tahun 2014," ucapnya.
[ads-post]
Dia menjelaskan, sebanyak 70 persen gugatan itu mayoritas dilayangkan oleh pihak istri. Secara umum, perceraian di bawah usia 40 tahun. "Artinya usia produktif yang banyak bercerai," katanya.

Disinggung mengenai tingkat perceraian yang biasanya melonjak ketika masa paceklik, Anis mengaku belum ada kajian sejauh itu. "Apakah akibat kekeringan, kami tidak bisa jawab," ujarnya.

Akan tetapi, Anis menerangkan, jika dari aspek pendidikan, perceraian didominasi oleh pasangan yang lulus sekolah dasar sebanyak 45 persen, SLTP (35 persen), SLTA (15 persen), dan 5 persen berpendidikan diploma dan sarjana. "Semakin tinggi pendidikan, semakin rendah risiko perceraian," ucapnya. 

editor : Najwa
sumber: IP

COMMENTS

Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: Indramayu Cetak 9.000 Janda Tiap Tahunnya, Tertinggi di Indonesia
Indramayu Cetak 9.000 Janda Tiap Tahunnya, Tertinggi di Indonesia
SUARABMI.COM - Indramayu menurut data Pengadilan agama tercatat sebagai pencetak janda terbesar di Indonesia. Pada tahun 2015 lalu total dalam setahun terdapat 9.444 kasus perceraian yang 70% nya adalah gugat cerai.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjp1G9WKzM1430h2RCjTeN5wYJut7ncKa6JDCpQvL2jXHMhRbqoUBn4dQS1zk0AMMUrB8LBl8NNWBoGUAtAT2BS4fAmArczTtISTwsW9ZSgUopBEQd-CkFDDuxU_tklRbS52UWsxUb4oio/s640/170722_91422_cerai_sidang.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjp1G9WKzM1430h2RCjTeN5wYJut7ncKa6JDCpQvL2jXHMhRbqoUBn4dQS1zk0AMMUrB8LBl8NNWBoGUAtAT2BS4fAmArczTtISTwsW9ZSgUopBEQd-CkFDDuxU_tklRbS52UWsxUb4oio/s72-c/170722_91422_cerai_sidang.jpg
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2016/03/indramayu-cetak-9000-janda-tiap.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2016/03/indramayu-cetak-9000-janda-tiap.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content