Dulu Pisahnya Tinggalkan Luka Hingga ke Psikolog Karena Stress, Pria Taiwan Cari Pengasuhnya TKW dari Indonesia

Dulu Pisahnya Tinggalkan Luka Hingga ke Psikolog Karena Stress, Pria Taiwan Cari Pengasuhnya TKW dari Indonesia
SUARABMI.COM - Pemuda Taiwan mencari pengasuhnya saat kecil dulu yang merupakan wanita dari Indonesia. Pengasuhnya tersebut ia panggil dengan nama E-DAM.

Pemuda Taiwan yang mencari pengasuhnya dari Indonesia ini bernama William Jan (27). Dirinya kehilangan kontak dengan pengasuh yang akrab ia sapa dengan nama E-DAM selama 17 tahun.

Hubungan William Jan dan pengasuhnya terjalin sangat kuat. Sebab, tak lama setelah William Jan lahir E-DAM merawatnya hingga ia kelas 4 SD.

Meskipun keduanya berbeda, tapi hubungan yang terjalin antara William dan E-DAM sudah bagaikan sanak saudara sendiri. 
[post_ads]
Namun tanpa diduga, E-DAM telah pulang ke Indonesia begitu saja.

Saat itu, William Jan sedang pulang sekolah. Ia sambil mengambil jeruk dan hendak menuju ke tempat les.

Lalu sang guru memberitahu William Jan bahwa E-DAM telah kembali pulang ke Indonesia. William juga tak sempat berpamitan pada pengasuhnya.

Perpisahan tersebut terus menjadi bayang-bayang kesedihan dalam diri William. Akibatnya, ia sampai membutuhkan bimbingan psikologis.

"Setelah itu, saya kerap mengikuti kelas bimbingan psikologis, karena rasa yang ada sangat amat besar, bagaikan hati yang dikorek sebagian," kata William.

Ia menambahkan, "Bahkan saat menonton film, ada bagian yang menunjukkan perpisahan, maka emosional saya juga menjadi naik, meneteskan air mata dan kadang tidak dapat terbendung."

Setelah menghabiskan waktu bertahun-tahun, William Jan barulah dapat memahami alasan mengapa E-DAM pulang kembali ke negaranya.
[post_ads_2]
Ia menjelaskan bahwa ibunya sendiri merupakan keturuan Tionghoa Indonesia.

Setelah dirinya dilahirkan, nenek William Jan yang berada di Indonesia mengatur E-DAM untuk ke Taiwan dan merawat dirinya. Tanpa terasa, waktu bergulir hampir mencapai 10 tahun, dan kemudian E-DAM kembali ke tanah air.

Saat itu, William Jan berpikir jika E-DAM mungkin tidak mendapatkan upah gaji, dan membantu melaporkannya kepada instansi terkait. Sehingga berakhir dengan pemulangan E-DAM ke Indonesia.

Memakai dua lembar foto E-DAM yang dimilikinya, William berharap suatu hari dapat bertemu kembali dengan pengasuhnya.

Ia semakin optimis hal itu dapat terwujud ketika mengetahui ada kasus penemuan yang berhasil beberapa waktu lalu, yakni gadis asal Taipei, Taiwan, yang bertemu pengasuhnya dari Indonesia.
Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: Dulu Pisahnya Tinggalkan Luka Hingga ke Psikolog Karena Stress, Pria Taiwan Cari Pengasuhnya TKW dari Indonesia
Dulu Pisahnya Tinggalkan Luka Hingga ke Psikolog Karena Stress, Pria Taiwan Cari Pengasuhnya TKW dari Indonesia
Dulu Pisahnya Tinggalkan Luka Hingga ke Psikolog Karena Stress, Pria Taiwan Cari Pengasuhnya TKW dari Indonesia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgK0_MXTFvTa4m5tFNqHbWTItP955zzzb7PaNPyxPbneP_Juzl4glUDMLQIVEdl7gzcsd7Mu1xDRf5irStPETN7uZoCkMtH3F3PFQzaJUdZ-anW6tbCGxPf8s3J0ETBWHuuXVyvHXZamRIx/s640/Dulu+Pisahnya+Tinggalkan+Luka+Hingga+ke+Psikolog+Karena+Stress%252C+Pria+Taiwan+Cari+Pengasuhnya+TKW+dari+Indonesia.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgK0_MXTFvTa4m5tFNqHbWTItP955zzzb7PaNPyxPbneP_Juzl4glUDMLQIVEdl7gzcsd7Mu1xDRf5irStPETN7uZoCkMtH3F3PFQzaJUdZ-anW6tbCGxPf8s3J0ETBWHuuXVyvHXZamRIx/s72-c/Dulu+Pisahnya+Tinggalkan+Luka+Hingga+ke+Psikolog+Karena+Stress%252C+Pria+Taiwan+Cari+Pengasuhnya+TKW+dari+Indonesia.jpg
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2020/06/dulu-pisahnya-tinggalkan-luka-hingga-ke.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2020/06/dulu-pisahnya-tinggalkan-luka-hingga-ke.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content