Ex TKW Hongkong Ini Masuk Majalah Forbes Sebagai 1 dari 30 Orang Paling Berpengaruh Usia Dibawah 20 Tahun di Asia, Apa Prestasi Mbak TKW Ini, Simak Berikut Ini

TKW Hongkong Ini Masuk Majalah Forbes Sebagai 1 dari 30 Orang Paling Berpengaruh Usia Dibawah 20 Tahun, Apa Prestasi Mbak TKW Ini, Simak Berikut Ini
Ex TKW Hongkong Ini Masuk Majalah Forbes Sebagai 1 dari 30 Orang Paling Berpengaruh Usia Dibawah 20 Tahun  di Asia, Apa Prestasi Mbak TKW Ini, Simak Berikut Ini

SUARABMI 
- Heni Sri Sundani, TKW Hongkong ini dinobatkan sebagai salah satu anak muda paling berpengaruh di Asia menurut majalah Forbes dalam "Forbes 30 Under 20 Asia".

Heni Sri ternyata mempunyai prestasi yang sangat membanggakan hingga ia masuk daftar wanita Indonesia yang berhasil masuk Majalah Forbes.

Sebuah akun TikTok @yasa_singgih menceritakan perjuangan Heni Sri mengejar cita-citanya menjadi seorang guru hingga mengguncang dunia.
[post_ads]
Heni Sri lahir dari keluarga petani yang kedua orangtuanya berpisah, perempuan ini lalu melanjutkan hidup bersama neneknya. Perjuangannya mendapatkan pendidikan yang layak sudah dijalani sejak kecil.

"Saat SD pergi pulang sekolah jalan kaki 2 jam. Saat SMP pergi pulang sekolah jalan kaki 4 jam," tulis Yasa.

Selepas lulus dari SMK, Heni Sri Sundani kemudian mengadu nasib menjadi seorang Tenaga Kerja Wanita (TKW) di Hongkong.

Uang penghasilan sebagai pekerja migran Indonesia itu ia gunakan untuk menimba ilmu di sana. Hingga akhirnya, Heni Sri berhasil lulus sebagai seorang sarjana lulusan terbaik di Hongkong dengan gelar cumlaude.

Selesai lulus, Heni memilih pulang ke kampungnya dan mendirikan Gerakan Anak Petani Cerdas dan AgroEdu Komunitas Jampang.

Organisasi ini ia dirikan untuk membantu memberi pendidikan gratis bagi anak petani yang tidak mampu sehingga bisa meningkatkan taraf hidup mereka.
[post_ads_2]
Dari kontribusinya terhadap masyarakat itu, Heni kemudian dianugerahi penghargaan sebagai salah satu anak muda di bawah 30 tahun paling berpengaruh di Asia dalam kategori sosial dari Majalah Forbes.

"Memberi bukan karena kelebihan, tapi karena tahu rasanya tidak punya apa-apa," kata Heni dikutip Yasa.

Kisah insipratif dari Heni itu lantas mendapat perhatian warganet yang turut merasa bangga. Tak jarang warganet yang kemudian menyentil ucapan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri yang pernah menyebut soal kontribusi milenial.

"Bu Mega terdiam melihat ini, diam enggak ya? Enggak tahu deh," tulis @entang*****.

"Jadi ingat kalimat 'apa sumbangsih kaum milenial untuk Indonesia?' kudu viral dah," imbuh @user921*****.

"Bangga, ini dia anak muda yang patut didukung. Kemarin ada yang nanya, mana sumbangsih anak milenial. Ini bu, salah satunya," komentar @Dina*****.

suaracom

COMMENTS

Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: Ex TKW Hongkong Ini Masuk Majalah Forbes Sebagai 1 dari 30 Orang Paling Berpengaruh Usia Dibawah 20 Tahun di Asia, Apa Prestasi Mbak TKW Ini, Simak Berikut Ini
Ex TKW Hongkong Ini Masuk Majalah Forbes Sebagai 1 dari 30 Orang Paling Berpengaruh Usia Dibawah 20 Tahun di Asia, Apa Prestasi Mbak TKW Ini, Simak Berikut Ini
TKW Hongkong Ini Masuk Majalah Forbes Sebagai 1 dari 30 Orang Paling Berpengaruh Usia Dibawah 20 Tahun, Apa Prestasi Mbak TKW Ini, Simak Berikut Ini
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjslymJV5CRPBmHqcJImkpZMD36-t5rIxWnj5UErVl1TqcX7nMl2i2N6WV3tP0vS9g3dn5aKiIUaRARLAFYrWQx2q6uzT1fkjDDiF1arSauOzCtb8VNJHQYcKLwSckU1bqG0qZOIS-sR48R/w320-h167/Ex+TKW+Hongkong+Ini+Masuk+Majalah+Forbes+Sebagai+1+dari+30+Orang+Paling+Berpengaruh+Usia+Dibawah+20+Tahun++di+Asia%252C+Apa+Prestasi+Mbak+TKW+Ini%252C+Simak+Berikut+Ini.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjslymJV5CRPBmHqcJImkpZMD36-t5rIxWnj5UErVl1TqcX7nMl2i2N6WV3tP0vS9g3dn5aKiIUaRARLAFYrWQx2q6uzT1fkjDDiF1arSauOzCtb8VNJHQYcKLwSckU1bqG0qZOIS-sR48R/s72-w320-c-h167/Ex+TKW+Hongkong+Ini+Masuk+Majalah+Forbes+Sebagai+1+dari+30+Orang+Paling+Berpengaruh+Usia+Dibawah+20+Tahun++di+Asia%252C+Apa+Prestasi+Mbak+TKW+Ini%252C+Simak+Berikut+Ini.jpg
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2020/11/ex-tkw-hongkong-ini-masuk-majalah.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2020/11/ex-tkw-hongkong-ini-masuk-majalah.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content