TKW Ini Operasi Karena Tumor Rahang Bawah Hingga Punya Banyak Hutang di RS, Majikan Malah Memutuskan Kontrak Kerjanya, PHK

TKW Ini Operasi Karena Tumor Rahang Bawah Hingga Punya Banyak Hutang di RS, Majikan Malah Memutuskan Kontrak Kerjanya, PHK

SUARABMI.COM - 
Jangan menganggap enteng sakit gigi, seorang SRN (28) PMI Taiwan asal Magetan SRN (28th) divonis tumor rahang bawah oleh dokter dan telah melakukan operasi pertama pada 28 Oktober lalu. 

Meskipun operasi berjalan lancar, akan tetapi sebagian kulit pada rahang bawah mesti di buang karena sudah terinfeksi cukup parah. Alhasil atas izin dari SRN, dokter mengambil kulit paha kirinya untuk menutup kulit rahang yang terinfeksi tersebut.

"Benar-benar sakit ko, saat biusnya sudah hilang," sebagaimana diungkapkan SRN kepada Faisal Soh melalui telepon seluler.
[post_ads]
Namun, dikarenakan biaya operasi cukup mahal dan SRN masih punya tanggungan biaya RS sekitar NTD 70.000, akhirnya SRN memutuskan untuk keluar dari RS dan tinggal di tempat agensi selama tahap pemulihan. 

Sebagaimana disampaikan oleh SRN kepada Faisal, awal bulan Oktober lalu ia mulai merasakan keanehan pada gusi bagian bawah, saat itu dia hanya mengira sakit gigi biasa. 

SRN kemudian meminta majikan untuk membelikan obat sakit gigi, namun sakit yang dirasakannya tidak kunjung hilang. 

Pertengahan bulan Oktober, SRN memberanikan diri untuk pergi ke salah satu rumah sakit di daerah Neihu untuk melakukan pemeriksaan.

Hasil diagnosa ditemukan adanya tumor pada rahangnya. Dokter menyarankan supaya segera melakukan operasi. Akhirnya ibu satu anak ini memutuskan untuk melakukan operasi.
[post_ads_2]
Sudah jatuh tertimpa tangga, mungkin begitulah yang dialami SRN saat ini. Dengan alasan karena harus bekerja, serta perlu perawat pasien secepatnya untuk menjaga orang tuanya, majikan SRN tidak mau menunggu SRN sampai sembuh. Majikan memutuskan kontrak kerja sepihak.

Dalam keadaan seperti itu, SRN yang merupakan tulang punggung dari keluarganya itu, masih enggan untuk pulang setelah operasi. Ditambah lagi, dia masih memiliki hutang rumah sakit sekitar NTD 70.000 untuk biaya operasi pertama.

Akan tetapi, dengan kondisi dia yang masih dalam tahap pemulihan apalagi masih susah bicara, jarang sekali bisa menemukan calon majikan baru, bahkan ia mungkin tidak bisa mendapatkan job, sementara waktunya menunggu job baru hanya dua bulan.

SRN minta doa dari teman-teman di Taiwan agar dia segera sembuh dan bisa bekerja kembali, setidaknya dia bisa membayar hutangnya.

haniTW, Faisalsoh

COMMENTS

Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: TKW Ini Operasi Karena Tumor Rahang Bawah Hingga Punya Banyak Hutang di RS, Majikan Malah Memutuskan Kontrak Kerjanya, PHK
TKW Ini Operasi Karena Tumor Rahang Bawah Hingga Punya Banyak Hutang di RS, Majikan Malah Memutuskan Kontrak Kerjanya, PHK
TKW Ini Operasi Karena Tumor Rahang Bawah Hingga Punya Banyak Hutang di RS, Majikan Malah Memutuskan Kontrak Kerjanya, PHK
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhyHOpE1lJ-cuenlPm3wNOhJfb3Lcae9GyYc_O_J7M776zKMJlgAQwoU2ah4f684crSuMOg1r9X5mLykvgXQ0M4-u_WLthPnqPRljE0M-IuaKfEAU4_oQgVYQCO0fJ3yXiUbfQpJtLZtWtkUwlCz-7lrlEUxEecvbwQJJtu3HfL471uVodeJnJsgPirOg=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhyHOpE1lJ-cuenlPm3wNOhJfb3Lcae9GyYc_O_J7M776zKMJlgAQwoU2ah4f684crSuMOg1r9X5mLykvgXQ0M4-u_WLthPnqPRljE0M-IuaKfEAU4_oQgVYQCO0fJ3yXiUbfQpJtLZtWtkUwlCz-7lrlEUxEecvbwQJJtu3HfL471uVodeJnJsgPirOg=s72-c
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2021/11/tkw-ini-operasi-karena-tumor-rahang.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2021/11/tkw-ini-operasi-karena-tumor-rahang.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content