TKW Ini Pulang Karena Saraf Kejepit, 6 Bulan Tak Sembuh Gegara Kerja Terlalu Angkat Berat Seperti Angkat Lemari dan Lainnya

TKW Ini Pulang Karena Saraf Kejepit, 6 Bulan Tak Sembuh Gegara Kerja Terlalu Angkat Berat Seperti Angkat Lemari dan Lainnya

Karena saraf kejepit, TKW Taiwan asal Kebumen Jawa Tengah ini harus pulang dalam kondisi sakit dan memakai kursi roda.

TKW itu mengaku bisa terkena saraf kejepit karena angkat berat saat majikan pindahan rumah. "Karena angkat perabot rumah tangga seperti lemari" Ungkap mbaknya.

Perlu diketahui, TKW tersebut bekerja di job sebagai jaga ama, tapi saat majikan pindahan rumah, ikut angkat angkat pindahan.
[post_ads]
Tiba - tiba ia merasa pinggangnya sakit, "bagian pinggang sakit" Tuturnya. Ia pun sudah dibawa ke dokter beberapa kali namun tidak sembuh malah merembet ke mata.

"Dari hasil lab MRI, kata dokter saraf kejepit, belum dioperasi hanya minum obat, namun karena kebanyakan obat terlalu lama, mata jadi burem" Ungkapnya.

Kondisinya saat ini harus naik kursi roda saat mau cek in pesawat dengan dibantu petugas, ia tak bisa jalan dengan normal. "bisa jalan tapi pelan pelan" ungkapnya.

Ia juga mengaku sudah 6 bulan tidak bisa kerja dan akhirnya memilih pulang ke Indonesia saja, penyembuhan di rumah bersama keluarga.

Dalam siaran langsung mbok cikrak, ia juga berpesan kalau mau angkat berat sebaiknya pakai ikat pinggang. "Kalau mau angkat berat, siapkan ikat pinggang" pesan mbok'e.
[post_ads_2]
Nah bagaimana cara mencegah dan menghindari saraf kejepit? dilansir dari klikdokter, ada beberapa hal yang harus kamu jaga agar terhindar dari sakit ini.

(1) Menjaga berat badan agar tetap ideal, (2) Olahraga teratur. Jenis olahraga yang dapat dilakukan adalah yang memperkuat otot punggung, (3) Tidak merokok, (4) Memperhatikan posisi tubuh saat duduk, bergerak, atau mengangkat beban.

Semoga mbaknya segera sembuh dan bisa beraktifitas seperti sedia kala, bagi teman teman lainnya yang masih bekerja, angkat pasien, usahakan pakai ikat pinggang yang kuat.

COMMENTS

Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: TKW Ini Pulang Karena Saraf Kejepit, 6 Bulan Tak Sembuh Gegara Kerja Terlalu Angkat Berat Seperti Angkat Lemari dan Lainnya
TKW Ini Pulang Karena Saraf Kejepit, 6 Bulan Tak Sembuh Gegara Kerja Terlalu Angkat Berat Seperti Angkat Lemari dan Lainnya
TKW Ini Pulang Karena Saraf Kejepit, 6 Bulan Tak Sembuh Gegara Kerja Terlalu Angkat Berat Seperti Angkat Lemari dan Lainnya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXWfuRR0iAXsRxCDMDNlAxAKTluL9HPFQH_RnV4yV0u7C5uLLqtnmlab870pUYkm-Y9piR5Az85oRaJ8DhLeIb7gVYcYipDpQMebzZlfrDOdVfjQwjtayb52W4J_oXRIbYzqJV4KO8L_xLfIUItRyabQ9Ad9Vkf3wjMghFG4ha0V0xa3LLIXmHiE4vsQ/s320/FRAME%20TERBARU%20SBMI.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXWfuRR0iAXsRxCDMDNlAxAKTluL9HPFQH_RnV4yV0u7C5uLLqtnmlab870pUYkm-Y9piR5Az85oRaJ8DhLeIb7gVYcYipDpQMebzZlfrDOdVfjQwjtayb52W4J_oXRIbYzqJV4KO8L_xLfIUItRyabQ9Ad9Vkf3wjMghFG4ha0V0xa3LLIXmHiE4vsQ/s72-c/FRAME%20TERBARU%20SBMI.jpg
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2022/04/tkw-ini-pulang-karena-saraf-kejepit-6.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2022/04/tkw-ini-pulang-karena-saraf-kejepit-6.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content