Dampak Corona: Beban Kerja TKI di Taiwan Makin Berat

Dampak Corona: Beban Kerja TKI di Taiwan Makin Berat
SUARABMI.COM - Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang berada di beberapa negara terpaksa menjalani tugas yang lebih berat akibat pandemi virus corona atau Covid-19. Apalagi, sebagian besar dari mereka tidak mendapatkan kenaikan upah.

Salah satu anggota Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) di Taiwan, Ari, mengatakan ada PMI yang bekerja di panti jompo harus mendapatkan beban tambahan. Sebab, sebelum wabah virus corona biasanya PMI hanya diwajibkan merawat sembilan orang. 

Namun, ketika Pemerintah Taiwan menerapkan kebijakan bekerja dari rumah, beban kerja PMI justru meningkat empat kali lipat.

"Sekarang, setiap satu orang pekerja diharuskan mengurus 40 hingga 50 orang. Menurut kami, itu sangat berat sekali," kata Ari secara virtual.
[post_ads]
Nasib yang sama juga menimpa PMI di Hong Kong. Salah satu anggota SBMI Hong Kong, Nurhalimah, menerangkan sejumlah pembantu rumah tangga (PRT) Indonesia mengalami penambahan tanggung jawab.

Menurut Nurhalimah, hal tersebut dikarenakan para majikan mereka yang terpaksa harus bekerja di rumah. Situasi itu membuat para PRT Indonesia kelelahan dan kesulitan beristirahat.

"Ketika ada kebijakan tinggal di rumah justru ini kesempatan buat majikan agar PRT lebih banyak kerja lagi. Kami tidak mungkin bisa tidur, kamar pun enggak ada, terkadang suka tidur asal-asalan," ucap Nurhalimah.

Akibat pandemi Covid-19, PMI yang tersebar di berbagai negara mengalami dampak yang signifikan. Mulai dari ancaman pemutusan hubungan kerja (PHK) secara sepihak hingga penambahan beban kerja.

wartaekonomi
Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: Dampak Corona: Beban Kerja TKI di Taiwan Makin Berat
Dampak Corona: Beban Kerja TKI di Taiwan Makin Berat
Dampak Corona: Beban Kerja TKI di Taiwan Makin Berat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgS_PaJIkib4fHRPR83fxIh-Mz06Yfm4nOWZCc2XcWd6qkbKjDZH2bSfVoKSbdK8ibVuq_NJl6MQ6od2rrV0nUpJLbg694G6157dcYq_fE6mv9CKf-L6-VGzU1UzBcMDns3z7ktDYdfd0mC/s640/Capture.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgS_PaJIkib4fHRPR83fxIh-Mz06Yfm4nOWZCc2XcWd6qkbKjDZH2bSfVoKSbdK8ibVuq_NJl6MQ6od2rrV0nUpJLbg694G6157dcYq_fE6mv9CKf-L6-VGzU1UzBcMDns3z7ktDYdfd0mC/s72-c/Capture.JPG
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2020/05/dampak-corona-beban-kerja-tki-di-taiwan.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2020/05/dampak-corona-beban-kerja-tki-di-taiwan.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content