Diduga Tertekan Minta Pulang Tak di Bolehkan, TKW Asal Lumajang Jawa Timur Meninggal Gantung Diri di Taiwan

Diduga Tertekan Minta Pulang Tak di Bolehkan, TKW Asal Jawa Timur Meninggal Gantung Diri di Taiwan, Agensi Malah Minta Tebusan 150 Juta Ke Keluarganya

Taiwan, suaraBMI - 
Nur F, TKW Taiwan yang berusia 31 tahun kelahiran Banyumas dikabarkan meninggal dunia karena gantung diri dirumah majikannya kemarin pada 23 April 2021.

Taiwan, suaraBMI - Nur F, TKW Taiwan yang berusia 31 tahun kelahiran Banyumas dikabarkan meninggal dunia karena gantung diri dirumah majikannya kemarin pada 23 April 2021.

Nur diketahui mendaftar jadi TKI dengan alamat Jl. Talang Agung Barat RT 06 RW 04 Kepanjen Malang Jawa Timur namun di e-KTKLN nya ia terdaftar dari Lumajang.

Sebagaimana disampaikan Faisal Soh dalam siaran langsungnya pada Sabtu malam (24/4), penyebab meninggalnya NF hingga kini belum diketahui dan masih dalam penyelidikan. 

Faisal meminta tolong siapapun yang melihat livenya, apabila ada yang mengenal NF atau pernah komunikasi dan diajak curhat oleh NF supaya menghubungi Faisal atau keluarga NF.
[post_ads]
"Kalau ada yang kenal NF, saya minta tolong untuk menghubungi kita atau pihak keluarga, barangkali mengetahui penyebab mengapa NF nekad seperti Itu, " jelas Faisal. 

Dari pihak keluarga hanya mengatakan bahwa NF yang bekerja sebagai perawat pasien di daerah Yunlin itu pernah mengatakan kalau ia ingin pulang. 

Keluarga NF seakan tidak percaya kalau NF akan melakukan hal tersebut, karena ia dikenal sebagai anak yang pendiam dan tidak pernah mengatakan apa-apa dengan pihak keluarga.

Selain itu, Faisal merasa kesal dengan tindakan agensi setelah menerima inbox dari kaluarga NF yang isinya agensi meminta biaya pemulangan jenazah ditanggung keluarga.
[post_ads_2]
Agensi meminta uang sekitar Rp.150 juta kepada keluarga NF dengan alasan untuk biaya pemulangan jenazah NF.

"Saya benar-benar kesel pada kalian (agensi), orang sedang berkabung kalian sudah tega melakukan hal ini, tahukah bagaimana perasaan orang itu (keluarga NF), " ungkap Faisal dengan rasa kecewa.

Di akhir livenya Faisal Soh meminta supaya keluarga tenang dan bersabar karena jenazah NF saat ini sudah ditangani oleh KDEI Taipei untuk proses pemulangan. [haniTW]

Update: Menurut pihak PJTKI, agensi tidak meminta tetapi keluarga yang salah paham. Agensi hanya mengabarkan biaya kepulangan dan tidak meminta kepada keluarganya.

COMMENTS

Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,14,Hongkong,188,IndoNews,305,Jepang,7,KabarBMI,1254,Kesehatan,2,Korea,13,Lagiviral,2,LintasManca,3,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,798,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: Diduga Tertekan Minta Pulang Tak di Bolehkan, TKW Asal Lumajang Jawa Timur Meninggal Gantung Diri di Taiwan
Diduga Tertekan Minta Pulang Tak di Bolehkan, TKW Asal Lumajang Jawa Timur Meninggal Gantung Diri di Taiwan
Diduga Tertekan Minta Pulang Tak di Bolehkan, TKW Asal Jawa Timur Meninggal Gantung Diri di Taiwan, Agensi Malah Minta Tebusan 150 Juta Ke Keluarganya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjYahctPPVcM9HztqUaySjMaeNjVzU5QSnVBq1IH7CjVLegaH7TPyf4diwu1V8PrxM4PmRdMrX3xUBGIK-jAbwZonTa61hVFKr4VNDM08my3cnP50pQKpI44KKVUUeYi2nfiUjVatyTHXsA/s320/FRAME+SUARA+BMI+%25283%2529+%25281%2529.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjYahctPPVcM9HztqUaySjMaeNjVzU5QSnVBq1IH7CjVLegaH7TPyf4diwu1V8PrxM4PmRdMrX3xUBGIK-jAbwZonTa61hVFKr4VNDM08my3cnP50pQKpI44KKVUUeYi2nfiUjVatyTHXsA/s72-c/FRAME+SUARA+BMI+%25283%2529+%25281%2529.jpg
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2021/04/diduga-tertekan-minta-pulang-tak-di.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2021/04/diduga-tertekan-minta-pulang-tak-di.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content