Masih Ingin Kerja di Taiwan, Masnya Ini Nekad Mau Lompati Pagar Saat Kepergok Pak De, Begini Nasibnya

Masih Ingin Kerja di Taiwan, Masnya Ini Nekad Mau Lompati Pagar Saat Kepergok Pak De, Begini Nasibnya

SUARABMI - 
Polisi cabang Rense Kaohsiung ketika sedang patroli (20/9) berhasil menangkap seorang pekerja migran asal Vietnam bermarga Yuan yang mencoba melarikan diri dengan melompat pagar namun terjatuh.

Polisi mengatakan, kejadian bermula ketika mereka sedang melakukan patroli jalan, pada saat melewati Jalan Songyi dan Wenqian, Distrik Niaosong melihat dua orang pekerja migran asal Vietnam naik sepeda motor berboncengan.

Melihat adanya polisi, salah seorang pekerja migran tersebut salah tingkah. Polisi yang melihat gelagatnya mencurigakan kemudian menghentikan motor mereka.
[post_ads]
Yuan berpura-pura bersikap santai mengeluarkan ARC dari dalam dompetnya. Polisi kemudian melihat masa berlakunya ARC bulan Januari tahun ini. 

Yuan tidak kurang akal, ia mengatakan kalau ARC itu bukan miliknya tetapi milik temannya. Polisi tidak mudah tertipu begitu saja, setelah memperhatikan foto di ARC polisi yakin itu foto milik Yuan.

Yuan yang merasa tidak berhasil menipu polisi kemudian menghempaskan tangannya dan dengan cepat melarikan diri.
[post_ads_2]
Salah seorang polisi mengejarnya sementara yang satunya naik motor. Yuan mencoba melompat pagar yang ada di depannya. Namun karena pagar tersebut agak tinggi Yuan mengurungkan niatnya, kemudian berlari ke arah depan.

Tiba-tiba Yuan tersungkur jatuh di atas tanah rerumputan dan tidak bisa berlari lagi, ternyata tanpa disadarinya dia telah menginjak sebuah lubang.

Polisi melakukan pengejaran selama 5menit Dan berhasil membekuknya. Kemudian Yuan dibawa ke kantor polisi. Menurut pengakuannya, Yuan mengatkan bahwa ia masih ingin bekerja di Taiwan dan belum mau pulang ke Vietnam. Tidak disangka begitu keluar malah tertangkap polisi, jelas laki-laki berusia 27 tahun itu.

hanitw

COMMENTS

Nama

BMICare,93,Brunei,3,Cinta,55,Cuaca,26,Heboh,13,Hongkong,187,IndoNews,305,Jepang,6,KabarBMI,1246,Kesehatan,2,Korea,12,LintasManca,2,Malaysia,33,Other,11,Panduan,68,Polandia,3,RumahTangga,19,Saudi,41,Singapura,36,Surat Pembaca,3,Taiwan,792,Tips,8,Unik,6,Waspada,27,
ltr
item
Suara Buruh Migran Indonesia: Masih Ingin Kerja di Taiwan, Masnya Ini Nekad Mau Lompati Pagar Saat Kepergok Pak De, Begini Nasibnya
Masih Ingin Kerja di Taiwan, Masnya Ini Nekad Mau Lompati Pagar Saat Kepergok Pak De, Begini Nasibnya
Masih Ingin Kerja di Taiwan, Masnya Ini Nekad Mau Lompati Pagar Saat Kepergok Pak De, Begini Nasibnya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg-6fUXIXbVGVz7JIxqhz4Na6j26qEKEQgxjNJiAYX5aXnz7TkUu3T5btuzym-LafYouEFCnTAycPF16fdRt0LsOxxtmQ8DFRYUzZJAhsCHh13R5OXTMkOfi9UPGY89TpZhFkLg2oLiD7d8/s320/FRAME+TERBARU+SUARABMI.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg-6fUXIXbVGVz7JIxqhz4Na6j26qEKEQgxjNJiAYX5aXnz7TkUu3T5btuzym-LafYouEFCnTAycPF16fdRt0LsOxxtmQ8DFRYUzZJAhsCHh13R5OXTMkOfi9UPGY89TpZhFkLg2oLiD7d8/s72-c/FRAME+TERBARU+SUARABMI.jpg
Suara Buruh Migran Indonesia
https://www.suaraburuhmigran.com/2021/09/masih-ingin-kerja-di-taiwan-masnya-ini.html
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/
https://www.suaraburuhmigran.com/2021/09/masih-ingin-kerja-di-taiwan-masnya-ini.html
true
5579318521650391592
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content